Mengikis benda padat menyebabkan gesekan air termasuk erosi ….
Erosi air sungai merupakan pemindahan batuan dari suatu wilayah ke wilayah lain yang berlangsung secara terus-menerus. Erosi tersebut mengikis benda padat yang menyebabkan gesekan air, termasuk erosi air sungai. Maka bisa disimpulkan bahwa, erosi yang dimaksud adalah erosi sungai.